Kesehatan
Membangun komunitas yang Sehat
Kesehatan ada pada inti dari banyak masalah kemiskinan dan penderitaan di dunia ini. Setiap kehidupan akan menderita, ketika mereka tidak memiliki cukup makananan, ketika mereka bergantung pada sumber air yang tidak bersih dan aman, ketika mereka tidak memiliki akses terhadap layanan kesehatan yang dapat diandalkan.
Berita

Mendukung Rekonstruksi Pusat Kesehatan desa Pakuli Utara
Sejak mulai masuknya ADRA Indonesia untuk rekonstruksi PUSTU Pakuli Utara melalui kegiatan musyawarh desa pada 24 April 2019. Dari hasil

Rekonstruksi POSKESDES Jono
Sejak masuknya ADRA Indonesia untuk rekonstruksi PUSTU Pakuli Utara melalui musyawarah desa pada hari Jumat 3 Mei 2019. Dari hasil

Kesehatan yang Lebih Baik
Proyek “Kesehatan yang Lebih Baik melalui Intervensi WASH (Water Sanitation and Hygiene)” akan memenuhi kebutuhan kebersihan langsung dari 365 rumah tangga di zona yang terkena dampak Sulawesi Tengah. ADRA mengantisipasi menargetkan

MCK untuk publik dan bantuan naungan sementara
Dengan dukungan Kerk in Actie, ADRA fokus untuk memberikan bantuan kemanusiaan di Distrik Sigi; Kecamatan Dolo Selatan dan Kulawi. Diperkirakan sekitar 7 desa

Hari Aids Sedunia di Monokwari Papua
HIV tidak mudah menular. HIV ditularkan melalui hubungan seks yang berisiko, penggunaan lebih dari satu jarum suntik dan transfusi darah. Virus juga mudah ditularkan

Sekarang anak saya memiliki nafsu makan
Shifa, nama gadis berusia 32 bulan dari desa Sumur Batu adalah putri seorang kader kesehatan, Ny. Siti Jubaedah. Ketika staf ADRA pertama